Hari ini, kita merayakan anugerah ilmu pengetahuan dan kebijaksanaan dari Dewi Saraswati. Semoga cahaya ilmu senantiasa menerangi hati dan pikiran kita, membawa kebijaksanaan dalam setiap langkah kehidupan. 🌿🕊️
Mari manfaatkan ilmu untuk kebaikan dan kemajuan bersama. Rahajeng Rahina Saraswati! 🙏💙
#HariRayaSaraswati
#BPRSuryajayaKubutambahan
#SemakinDekatdiHati